News Ticker

Menu

Cara Membongkar Stik Oli Matic Nissan March


Cara Membongkar Stik Oli Matic Nissan March

Cara Membongkar Stik Oli Matic Nissan March-Salam otomotif, kembali lagi bersama saya Saliman yang akan menemani kalian semua di blog ini. Sepertinya untuk materi pengetahuan sudah jarang sekali diupdate ya hehe. Mungkin pada kesempatan kali ini saya akan membahas pengetahuan mengenai cara melepas tutup oli matic pada mobil Nissan March

Iya nie, perasaan saya mengalami kesusahan dalam membuka oli matic Nissan March pada 2011 silam, dan baru kali ini berhasil membongkarnya. Awalnya oli matic yang digunakan pada Nissan March bersifat long life atau jangka panjang seperti Merce dan BMW, tapi ternyata bisa dibuka juga hehe. 

Bisa dilihat tutup oli maticnya mempunyai stik yang pendek, bahkan tidak sampai menyentuh posisi oli didalam penampung oli. Namun membukanya butuh teknik khusus hehe. Pokoknya cara membuka stik oli matic Nissan March ini cukup siapkan obeng min (-) untuk mencongkelnya. Mudahnya dalam membuka stik Nissan March dengan menekan coakan kecil yang ada di stik oli sambil menarik keatas secara bermaan. Karena kalau tanpa ditekan, hanya menarik saja pasti tidak akan berhasil karena terkunci. 

Gampang pokoknyalah hehe, kemudian untuk oli yang digunakan berjenis ATF, jadi gunakanlah jenis ATF minimal Dextron III (3) jangan sampai menggunakan dibawahnya itu menurut ATPMnya langsung. Takaran oli yang digunakan di kisaran 2.5 sampai 3 liter. Soalnya kemarin pengalaman saya menyemakan oli yang keluar. Nah mungkin dengan ini kalian yang ingin mengganti oli matic sendiri bisa terbantu dan menemukan celahnya setelah membaca artikel ini. Semoga bermanfaat, sampai ketemu lagi bersama saya Saliman, salam otomotif. 

Share This:

SALIMAN SP

Saya terlahir disebuah desa kecil, hobi menulis pengalaman hidup, membuat cerpen, dan video. Saya suka dunia internet marketing, belajar dan terus belajar

No Comment to " Cara Membongkar Stik Oli Matic Nissan March "

Berkomentarlah yang sopan dan disarankan sesuai judul artikel. Bila ada pertanyaan pribadi bisa mengirimnya melalui contact form yang tersedia dibawah kotak komentar.

Thank You

  • To add an Emoticons Show Icons
  • To add code Use [pre]code here[/pre]
  • To add an Image Use [img]IMAGE-URL-HERE[/img]
  • To add Youtube video just paste a video link like http://www.youtube.com/watch?v=0x_gnfpL3RM