News Ticker

Menu

Terbaru,Yamaha MT-09 Master of Torque 2020

pelengkapotomotif.com_Hayyy sobat setia PO. Bagaimana aktivitas kalian hari ini? Semoga kalian selalu sehat dan menyenangkan. Aamiin. Seperti yang ada di judul kita hari ini. Kita akan membahas lagi tentang seputar sepeda motor nih guys. Yapss, betul kita akan membahas moge nih guys. Langsung aja kepembahasannya ya guys.

Moge yang satu ini yakni dari Yamaha guys. Yang mana mengeluarkan sepeda motor terbaruya yakni Yamaha MT-09, Master of Torque di tahun 2020 ini guys. Yamaha MT-09 ini memiliki tipe mesin 4 stroke, DOHC, dan 12 valves. Dengan mesin 3 silinder dan sudah berpendingin cairan. Mesin ini mampu mencapai 847 cc loh guys. 

Untuk pilihan warna, Yamaha MT-09 ini hadir dengan 3 varian warna yakni antara lain ada warna Ice Fluo, Tech Black, dan Icon Blue. Kapasitas tangki mampu menampung bahan bakar hingga 14 liter guys jadi tenang kalau kita melakukan perjalanan jauh. Ngga perlu bolak-balik isi bahan bakar. Tapi tetep ya kita harus mengecek bahan bakar kita takutnya tinggal dikit hehe.

Sedangkan untuk bobot dari Yamaha MT-09 2020 ini mencapai 193 kg. Jadi kalian jangan lupa sarapan ya biar kuat☺. Sepeda motor ini dapat menghasilkan torsi maksimal 87.5 Nm loh guys. Mesin dengan jenis Cross Plane ini mampu membuat interval pada pembakaran di dalam mesin menjadi lebih dekat, jadi mengeliminir daya inersia. 

Hasil dari tenaga yang dihasilkan akan lebih selaras dengan putaran throttle. Yang mana nantinya akan meningkatkan performa dan akselerasi lebih maksimal. Pada bagian shock depan Yamaha MT-09 Upside Down agar dapat memaksimalkan kinerja suspensi dari Yamaha MT-09 2020 ini.

Moge ini juga dilengkapi dengan fitur Quick Shift System atau biasa kita kenal dengan QSS. QSS ini memberikan upshit yang lebih halus dan responsif loh guys. Dan dilengkapi juga dengan Assist & Slipper Clucth yang mana bertujuan untuk meningkatkan stabilitas sasis saat kita menurunkan gigi dengan cepat.

Sesuai dengan namanya Slipper Clucth, berfungsi untuk mencegah torsi balik ke mesin dari roda belakang saat deselerasi/perlambatan kecepatan. Selain yang dua tadi ada juga Driving Mode untuk menyesuaikan karakter pada tenaga mesin.

Serta Tracking Control System (TCS) dan Pengereman ABS yang dirancanf agar dapat menurangi resiko ban belakan terselip di segala situasi pada permukaan jalan yang kita lalui. Yamaha MT-09 hadir dalam gaya yang bisa dibilang sangat agresif. Karena dengan desain lampu kembar yang terpasang dibagian depan ini menambah kesan hyper naked yang berani. Cocok banget buuat kalian yang suka dengan model tersebut.

Mungkin hanya itu saja yang bisa kami sampaikan. Semoga bermanfaat. Kunjungi juga Pelengkap Otomotif Channel yang akan memberikan kalian brbagai tips-tips seputar otomotif yang menarik dan juga tentangg travelling tentunya. ............ S E E   Y O U   G U Y S ............

Share This:

Post Tags:

SALIMAN SP

Saya terlahir disebuah desa kecil, hobi menulis pengalaman hidup, membuat cerpen, dan video. Saya suka dunia internet marketing, belajar dan terus belajar

No Comment to " Terbaru,Yamaha MT-09 Master of Torque 2020 "

Berkomentarlah yang sopan dan disarankan sesuai judul artikel. Bila ada pertanyaan pribadi bisa mengirimnya melalui contact form yang tersedia dibawah kotak komentar.

Thank You

  • To add an Emoticons Show Icons
  • To add code Use [pre]code here[/pre]
  • To add an Image Use [img]IMAGE-URL-HERE[/img]
  • To add Youtube video just paste a video link like http://www.youtube.com/watch?v=0x_gnfpL3RM